Serba Salah


Obrolan ringan penghujung malam..

Saya: "NF, tahu nggak? Salah satu ofiser di Goc Idaresi ada yang miriiiip banget sama artis di Indonesia."
NF: "Oya?"
Saya: "Hemh!" *menggebu-gebu* "Sembilan puluh tujuh persen mirip!" *nunjukin foto di laptop*
NF: "Waah.." *mengamati dengan seksama*
Saya: "Namanya Ayse. Baiiikk banget. Dan kau tahu? Hampir semua pekerja di sana muda-muda semua loh NF. Young, energetic, hospitable, beautiful and handsome. Bayildim."
NF: "So you also appreciate handsome?"
Saya: "Eh?" *mendongak, melempar tatapan 'maksudnya?'*
NF: "Waa.. our Erna has grown up." *tepuk tangan, ketawa-ketiwi sendiri*

Kenapa ujungnya jadi begini T_T. Susah juga ternyata hidup dikelilingi orang cantik dan ganteng.

# #

Goc Idaresi: Kantor imigrasi
Bayildim: Istilah yang umum digunakan ketika 'suka sekali dengan sesuatu' 





Comments

Popular posts from this blog

Perempuan Indonesia di Mata Laki-laki Turki

Hati-hati dengan (kriteria) Pria Turki !

MashaAllah ala Turki vs Indonesia

Wanita Turki

Cari Jodoh Orang Turki?